Ladiesmail - Anda mungkin sudah tahu kalau jeruk memiliki vitamin C yang sangat bermanfaat untuk kesehatan. Selain itu buah jeruk ada dua rasa yaitu asam dan manis, jika Anda suka dengan buah yang satu ini maka disiini ada tips khusus memilih buah jeruk yang manis dan segar, jadi silakan simak tips bawah ini ya.
02. Pilih pula jeruk dengan kulit yang mulus dan tidak ada bercak-bercak seperti tahi lalat.
03. Perhatikan bentuk dari buah jeruk tersebut dan pilihlah jeruk yang berbentuk agak oval dan hindari memilih yang bentuknya bulat. Coba tekan jeruk dan pilihlah yang memiliki tekstur tak terlalu keras dan tidak rapuh.
04. Saat memilih jeruk mandarin pilihlah yang berwarna oranye mencolok atau oranye gelap. Ini menandakan bahwa jeruk tersebut memang sudah benar-benar matang dengan sempurna.
05. Pilih juga yang kulitnya kendur karena daging jeruk mandarin lebih kecil dibandingkan kulitnya.
Jika Anda mengikuti cara diatas maka Anda tidak perlu khawatir salah pilih jeruk yang asam. Selamat mencoba dan semoga informasi ini berguna untuk Anda. Selalu hidup sehat dengan mengonsumsi buah-buahan setiap hari ya.
0 comments:
Post a Comment